by admin | Dec 21, 2024 | Liputan Kampus
Denpasar, 21 Desember 2024 – Prosesi Wisuda Ke-1 Sesi 2 berlangsung dengan khidmat di Hotel Harris Sunset Road pada Sabtu, 21 Desember 2024. Acara ini menjadi momen bersejarah bagi para lulusan yang berhasil menyelesaikan pendidikannya dengan penuh perjuangan....
by admin | Dec 15, 2024 | Liputan Kampus
Karangasem, 15 Desember 2024, Kelompok nelayan di Banjar Labuhan Antiga, Kecamatan Manggis, Karangasem, Bali, baru-baru ini mengalami transformasi signifikan dalam pengelolaan layanan penyewaan perahu pancing. Dengan dukungan inovasi teknologi dan pelatihan,...
by admin | Dec 15, 2024 | Liputan Kampus
Karangasem, 15 Desember 2024, Labuhan Amuk, terletak di bagian timur Pulau Bali, sekitar 60 kilometer dari Kampus Politeknik Negeri Bali, adalah rumah bagi lebih dari 100 nelayan tradisional dari Desa Antiga, Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem. Awalnya, nelayan...
by admin | Nov 18, 2024 | Liputan Kampus
Karangasem, 18 November 2024, Pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan oleh Politeknik Negeri Bali khususnya Program Studi Administrasi Jaringan Komputer Jurusan Teknik Elektro ditujukan untuk Institusi Pendidikan SMKN 1 Manggis, Kecamatan Manggis, Kabupaten...
by admin | Nov 12, 2024 | Liputan Kampus
Demulih, 19 Oktober 2024- Program studi (Prodi) Teknik Listrik, Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Bali (PNB), melaksanakan program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM), berlokasi di Pura Pucak Demulih, Desa Adat Demulih, Susut Bangli. Dosen dan mahasiswa dari...
by admin | Oct 28, 2024 | Liputan Kampus
Karangasem, 22-23 Oktober 2024 Dalam pengembangan sistem informasi pengelolaan UMKM berbasis web menuju desa cerdas (smart village), Politeknik Negeri Bali melalui Program Studi D3 Manajemen Informatika, Jurusan Teknologi Informasi melaksanakan pengabdian kepada...